Determinan Pendapatan Perempuan, Tingkat Pendidikan dan Laju Pertumbuhan Ekonomi terhadap Kemiskinan di Nusa Tenggara Timur (NTT)

Alfina Damayanti, Damayanti (2025) Determinan Pendapatan Perempuan, Tingkat Pendidikan dan Laju Pertumbuhan Ekonomi terhadap Kemiskinan di Nusa Tenggara Timur (NTT). [Skripsi]

[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf
Restricted to Repository staff only until 31 December 2029.

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only until 31 December 2029.

Download (435kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 31 December 2029.

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bermaksud untuk menganalisis determinasi pendapatan perempuan, tingkat pendidikan dan laju pertumbuhan ekonomi terhadap kemiskinan di Provinsi Nusa Tenggara Timur dengan menggunakan data panel dari 21
kabupaten dan 1 kota selama periode 2017 – 2023. Untuk mengkaji hubungan dinamis antar variabel dalam konteks data panel, model regresi panel dengan efek tetap dipilih sebagai metode analisis yang paling sesuai. Hasil penelitian ini
memberikan temuan yang menarik. Meskipun tingkat pendidikan perempuan terbukti berkorelasi positif dengan penurunan kemiskinan di NTT, pendapatan perempuan dan laju pertumbuhan ekonomi justru tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan.

Item Type: Skripsi
Additional Information: 21602011199
Uncontrolled Keywords: kemiskinan, laju pertumbuhan ekonomi, pendapatan perempuan, tingkat pendidikan
Subjects: Skripsi UNIGORO > Prodi Ekonomi Pembangunan
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Alfina Damayanti 21602011199
Date Deposited: 24 Feb 2025 02:14
Last Modified: 24 Feb 2025 02:14
URI: https://repository.unigoro.ac.id/id/eprint/718

Actions (login required)

View Item
View Item